Belajar Menulis Skenario Film pendek

Berikut adalah skenario film pendek durasi 10 menit. Skenario ini saya buat berdasarkan kisah nyata yang dialami oleh rekan-rekan saya dari organisasi seni Sekar Bumi. Awalnya skenario film pendek ini di acara lomba yang diselenggarakan oleh bank Mandiri cabang Hong Kong yang bekerja sama dengan KJRI-Hong Kong. Namun kelalaian saya,  ide cerita yang berdasarkan kisah nyata ini menyinggung KJRI-Hong Kong. Bisa dipastikan kalau skenario ini kemudian masuk tong sampah begitu saja, diskualifikasi. Selamat menyimak. Saran dan kritiknya ditunggu, terimakasih.


Skenario Film Pendek
Tujuhbelasan Versi TKW

Skenario karya: Sri Lestari
7 Juli 2012


KARAKTER PEMAIN:

1. Anggie: Ketua organisasi, keras kepala, tegas, cinta tanah air. (40 tahun)
2. Dwi: wakil ketua, pandai berbahasa Cina dan Inggris, pemberani, cinta tanah air. (37 tahun)
3. Deo: tegas, cekatan, lincah, suka merah putih. (25 tahun)
4. Niar: ngeyelan, cekatan.(26 tahun)
5. Dany: keras kepala, cepat emosi, setia kawan, cinta Indonesia. (34 tahun)
6. Etik: suka memotret, suka menulis, agak pendiam.(26 tahun)
7. Satpam lapangan Victoria: suka marah, membentak, takut dikeroyok. (50 tahun)
8. Satpam KJRI: kemlinthi, sok tahu, sok ngatur. (45 tahun)
9. Beberapa anggota organisasi lainnya yang mempunyai niat yang sama dan sama-sama mencintai tanah airnya. (antara 25-45 tahun)

 _______________________________________


SINOPSIS FILM PENDEK
“TUJUHBELASAN VERSI TKW”

Sekelompok Buruh Migran Indonesia-Hong Kong (BMI-HK) yang tergabung dalam organisasi seni “SEKAR BUMI” bermaksud merayakan kemerdekaan Indonesia bersama-sama.
Pada tanggal 17 Agustus yang kebetulan jatuh pada hari Minggu, mereka berangkat menuju KJRI untuk menanyakan di mana mereka bisa mengikuti upacara bendera, namun di KJRI mereka ditolak oleh satpam.
Tak kurang akal, rombongan organisasi tersebut berangkat ke Victoria Park untuk melakukan upacara bendera sendiri.
Berbekal pakaian tari dan baju merah putih yang sudah sengaja mereka kenakan semenjak dari rumah bosnya masing-masing dan dua gagang sapu yang disambung, mereka bersiap mengadakan upacara.
Undang-Undang Dasar 45 mereka rubah menjadi Undang-Undang Dasar TKI dan butir-butir Pancasila mereka rubah sesuai dengan tuntutan mereka terhadap perbaikan perlindungan terhadap TKI.
Masalah muncul ketika satpam Victoria Park melarang mereka mengadakan upacara.
Rombongan organisasi tersebut saling beradu mulut dengan satpam Victoria Park.
Akhirnya satpam Victoria Park mengalah dan membiarkan mereka menjalankan upacara bendera.
Upacara berlangsung khidmat, banyak BMI-HK yang kebetulan lewat kemudian berhenti menyaksikan jalannya upacara. Bahkan saat bendera merah putih dikibarkan, semuanya turut hormat banyak pula yang kemudian menangis tersedu-sedu.

_________________________________________________


SKENARIO FILM PENDEK
“TUJUHBELASAN VERSI TKI”

01.   TRADE MARK.

FILM DIBUKA DENGAN BCU, SEBUAH BUKU CATATAN BELANJA DIBUKA LEMBAR DEMI LEMBAR. DI LEMBAR KOSONG SEBUAH TANGAN MENULIS TITTLE DAN TANGGAL 17 AGUSTUS 2008. NAMA PARA PEMAIN DITULIS DI HALAMAN SELANJUTNYA.
CUT TO
02.          EXT. JALANAN. PAGI
   PEMAIN: SEROMBONGAN WANITA

SEROMBONGAN WANITA INI ADA YANG MEMAKAI PAKAIAN TARI DENGAN TULISAN “SEKAR BUMI”, ADA YANG MEMAKAI BAJU MERAH PUTIH, ADA PULA YANG MEMAKAI BAJU PUTIH DENGAN SLAYER WARNA MERAH, ADA YANG MEMAKAI IKAT KEPALA DARI DASI PRAMUKA (WANITA) YANG BERWARNA MERAH PUTIH. ADA YANG MEMAKAI IKAT RAMBUT MERAH DAN IKAT KEPALA PUTIH.
MEREKA BERJALAN SEMAKIN MENDEKAT KE KJRI-HONG KONG
CUT TO
03.          EXT. DEPAN KJRI HONG KONG. PAGI
   PEMAIN: SEROMBONGAN ORGANISASI SEKAR BUMI, SATPAM KJRI

DI DEPAN KJRI SEORANG SATPAM MENGHADANG MEREKA MASUK.

ANGGIE
Pagi Paak….

SEMUA ANGGOTA SEKAR BUMI
(SERENTAK) Pagi Paak….

SATPAM
(MENDELIK, MENGHARDIK) Ada apa rame-rame ke sini ha?!

ANGGIE
(MAJU SELANGKAH, MENDEKAT SATPAM) Begini pak, kami bermaksud mau ikut upacara tujuh belasan. Upacaranya di mana ya pak?

SATPAM
(MEREMEHKAN, TERTAWA MENGEJEK) Apa? Kalian ini mau ikut upacara? Ha ha ha…. Yang diijinkan upacara itu undangan dan mereka yang berpakaian rapi. Lhah kalian ini mau apa? Ngelawak? Ha ha ha….Sudah, sana pergi aja!

DWI
(HERAN) Lha kami kurang rapi bagaimana coba?

NIAR
(NGEYEL) Apa kami bukan warga negara Indonesia? Apa kami enggak berhak ikut upacara? Kenapa coba?

SATPAM
(MARAH, MENGANCAM) Udah dibilangin, sana pergi! Atau mau dipanggilin semua satpam, ha!

DANY
(JENGKEL)Wis, wis, wis, wis! Ngalih, ngalih ngalih. Satpame ngluwihi Singkek!

SEMUA ANGGOTA SEKAR BUMI
(SERENTAK) Huuuuuu….. (BEREDAR)
CUT TO
04.          EXT. JALANAN. PAGI
PEMAIN: ROMBONGAN SEKAR BUMI

ROMBONGAN ORGANISASI ITU BERJALAN MENJAUH DARI KJRI SAMBIL BERUNDING. MEREKA KEMUDIAN SEPAKAT BAKAL MENGADAKAN UPACARA SENDIRI DI VICTORIA PARK.
ROMBONGAN ITU MAMPIR KE PASAR MEMBELI DUA BUAH SAPU, SEIKAT TALI RAFIA DAN LAKBAN. KEMUDIAN ROMBONGAN BERGEGAS MELANJUTKAN PERJALANAN.

CUT TO
05.         EXT. VICTORIA PARK. PAGI
PEMAIN: ROMBONGAN SEKAR BUMI

ROMBONGAN TIBA DI VICTORIA PARK. ROMBONGAN BERHENTI DI LAPANGAN KECIL.
SEMUA  BERDIRI MEMBENTUK LINGKARAN. ANGGIE BERADA DI TENGAH.

ANGGIE
(SAMBIL BERJALAN, MENUNJUK, MEMBAGI TUGAS) Aku, Pembina upacara. Kamu, pembaca UUD. Kamu, pembawa Pancasila. Kamu, kamu dan kamu, pengibar bendera. Kamu yang memegang tiang bendera. Kamu, pemimpin upacara. Kamu, kamu dan kamu, pemimpin pasukan. (MENEPUK TANGAN DUA KALI) Dengarkan semua, hari ini kita akan mengadakan upacara ya, model kita, dengan cara kita karena kita warga negara Indonesia yang mencintai 17 Agustus, mencintai kemerdekaan. Etik mana etik? Tiik…!
ETIK
(MAJU) Ya
ANGGIE
(BERTANYA, SERIUS) Yang cadangan kemarin dibawa? Yang kalau KJRI menolak kita untuk ikut upacara, UUD dan Pancasila versi kita mana?

ETIK
(MEMBUKA TAS, MENYERAHKAN DUA STOPMAP) Ini.

ANGGIE
(MENUNJUKKAN DUA JEMPOL) Sip! (MENEPUK TANGAN) Ayo semua siap-siap!

ROMBONGAN HENDAK BEREDAR MEMPERSIAPKAN DIRI MASING-MASING KETIKA SEORANG SATPAM MENDATANGI MEREKA DENGAN MUKA GARANG.

SATPAM
(MENUNJUK-NUNJUK, GARANG) E! Lei tei comei a! Caulah, mo hai lito kemtoyan kengkai! Cau! Cau! Faiti Cau! (E! Kalian ngapain! Pergilah, jangan bergerombol ngobrol di sini! Pergi! Pergi! Cepat Pergi!)

DEO
(MAJU MENGHADAP SATPAM, BERANI, PADAHAL TINGGINYA HANYA SEKUPING SATPAM) Timkai emhoyi a? Lito hai kungyuin leka. Pingko tu hoyi hai lito wan, pingko tu hoyi hai lito kengkai. Ngotei tu emhai couji yan cema. (Kenapa tak boleh? Ini adalah taman. Siapapun boleh bermain di sini. Siapapun boleh ngobrol di sini. Lagian kami juga tidak mengganggu orang kok)

SATPAM
(MARAH, SUARA MENINGGI) Ngo kiu lei cau ma cau lo. Hai lito ngo fucak leka. Kam lei tei yiu tim a? Ha! (Aku suruh kalian pergi ya pergi! Di sini aku yang bertanggung jawab. Kamu mau apa? Ha!)

DWI
Kamyat hai Yanei kotik anniversary ka. Kam Ngotei hai lite celebrate tu emtak meh? Yau ci sei emhoyi meh? Yau mo rule a? Wa pei ngotei ci lah. Kotik rule leh, lei lo cutlei. Kam ngotei wui cau ka lah. (Hari ini adalah hari kemerdekaan Indonesia. Emang kami enggak boleh memperingatinya di sini? Ada peraturan tertulis begitukah? Kasih tahu kamilah. Peraturan itu, tolong ambil/keluarkan. Kalau memang ada kami akan pergi.)

SEMUA ORANG BERSUARA, SATPAM KEWALAHAN MENJAWAB PERTANYAAN DAN DESAKAN DARI PARA ANGGOTA SEKAR BUMI. BAHKAN BMI-HK YANG KEBETULAN MENGETAHUI PERMASALAHANNYA PUN IKUT MEMARAHI SATPAM.
BEBERAPA SATPAM DATANG BESERTA KEPALA SATPAM LAPANGAN. KEMBALI DEBAT PUN TERJADI HINGGA AKHIRNYA SATPAM-SATPAM ITU MEMBIARKAN DAN MENGIJINKAN ANGGOTA SEKAR BUMI MENGADAKAN UPACARA BENDERA DI SITU.
ANGGOTA SEKAR BUMI KEMBALI MEMPERSIAPKAN UPACARA. DUA TONGKAT SAPU DIGABUNGKAN DENGAN LAKBAN DIJADIKAN TIANG BENDERA. DI UJUNG TONGKAT DIBERI BOTOL AIR KOSONG YANG DILOBANGI KEMUDIAN DIBERI TALI RAFIA.
SEMUA MENGAMBIL POSISI MEMBENTUK BARISAN SEGI EMPAT SALING BERHADAPAN. PEMBINA DI BAGIAN TENGAH AGAK KEBELAKANG. PEMBACA ACARA, PEMBACA DOA, PEMBACA UUD, PEMIMPIN UPACARA, PENGIBAR BENDERA DAN DIRIJEN BERJAJAR DI SAMPING KIRI SEDANG YANG LAIN BERBARIS DI DEPAN PEMBINA DAN DI SAMPING KANAN MEMBENTUK FORMAT PASUKAN UPACARA DENGAN PEMIMPIN PASUKANNYA MASING-MASING.
UPACARA BERLANGSUNG KHIDMAT. WAKTU PENGIBARAN BENDERA, DIRIJEN MAJU KE TENGAH LAPANGAN DAN MEMBERI ABA-ABA MENYANYI KEPADA SEMUA PESERTA UPACARA.



PEMIMPIN UPACARA
(BERTERIAK LANTANG, MEMBERI KOMANDO) Kepada Sang Saka Merah Putih, hormaaaat…grak!
SEMUA YANG ADA DI LAPANGAN MEMBERI HORMAT SAMBIL MENYANYIKAN LAGU INDONESIA RAYA. SEBAGIAN SAMBIL BERLINANGAN AIR MATA.

CUT TO
06.          EXT. VICTORIA PARK. SIANG
   PEMAIN: ANGGOTA SEKAR BUMI

PEMBAWA TEXT PANCASILA MAJU MENYERAHKAN TEXT PANCASILA KEPADA PEMBINA UPACARA.

ANGGIE
(MEMBACA TEXT PANCASILA VERSI SEKAR BUMI DITIRUKAN OLEH SEGENAP YANG HADIR DI SITU) Panca Tuntutan BMI-Hong Kong. Satu, Pemerintah harus bisa menurunkan biaya penempatan dan mampu memberi pendidikan serta mengawasi pengiriman calon TKI. Dua, kemanusiaan yang adil dan beradap bagi TKI legal ataupun illegal, formal ataupun non formal. Tiga, persatuan dan kesatuan untuk membela dan melindungi hak-hak TKI yang teraniaya. Empat, rakyat Indonesia tidak memandang rendah kepada TKI non formal utamanya kepada TKW. Lima, melindungi, mengayomi dan menciptakan perasaan aman kepada semua TKI di seluruh dunia.

TEPUK TANGAN MEMBAHANA. ETIK DAN BEBERAPA WARTAWAN DARI BERBAGAI MEDIA BERBAHASA INDONESIA MAUPUN LOKAL JUGA ORANG YANG MELEWATI DAERAH ITU MENGAMBIL FOTO UPACARA TUJUHBELASAN VERSI TKI TERSEBUT.


_________________________________





25 komentar :

  1. Seru khas Mbak Rie. Ada lomba baru nih, ikutan yuk...

    http://lombaapasaja.blogspot.hk/2012/10/lomba-menulis-skenario-anak-hadiah-rp.html

    BalasHapus
    Balasan
    1. assalamualaikum wr,wb AKI… saya Siti Di Arab Saudi
      mengucapkan banyak2 terima kasih kepada AKI WALI SONGO
      atas nomor togelnya yang kemarin AKI berikan yaitu
      "6053" alhamdulillah ternyata itu benar2 tembus AKI
      dan berkat bantuan AKI WALI SONGO saya bisa melunasi
      semua hutan2 orang tua saya yang ada di BANK BRI
      dan bukan hanya itu AKI alhamdulillah sekarang saya
      sudah bisa bermodal sedikit untuk mencukupi kebutuhan
      keluarga saya sehari2.itu semua berkat bantuan AKI
      WALI SONGO sekali lagi makasih banyak yah AKI…
      yang ingin merubah nasib seperti saya hubungi AKI
      WALI SONGO di nomor 0853-8257-2444 dijamin
      100% tembus atau silahkan buktikan sendiri









      assalamualaikum wr,wb AKI… saya Siti Di Arab Saudi
      mengucapkan banyak2 terima kasih kepada AKI WALI SONGO
      atas nomor togelnya yang kemarin AKI berikan yaitu
      "6053" alhamdulillah ternyata itu benar2 tembus AKI
      dan berkat bantuan AKI WALI SONGO saya bisa melunasi
      semua hutan2 orang tua saya yang ada di BANK BRI
      dan bukan hanya itu AKI alhamdulillah sekarang saya
      sudah bisa bermodal sedikit untuk mencukupi kebutuhan
      keluarga saya sehari2.itu semua berkat bantuan AKI
      WALI SONGO sekali lagi makasih banyak yah AKI…
      yang ingin merubah nasib seperti saya hubungi AKI
      WALI SONGO di nomor 0853-8257-2444 dijamin
      100% tembus atau silahkan buktikan sendiri

      Hapus
    2. > Permisi Teman-Teman Bagi Pen Cinta BATU BACAN ASLI TERNATE Kami Siapkan BONGKAHAN BATU BACAN DOKO DAN PALAMEA ASLI TERNATE

      Kondisi bahan ;
      - Bahan / rough bacan doko asli bukan sintetis
      - Bahan tua (galian lama)
      - Kualitas super kristal,sudah tembus
      - Bahan keras dan padat
      - Siap gosok poles
      - Daging utuh, tanpa kapur
      - Tidak rapuh, tidak mudah pecah / retak
      - Deskipsi sesuai apa adanya, harap diperhatikan dengan baik agar tidak ada dusta diantara kita
      - Sesuaikan dengan dana yang anda punya.. jangan terlalu dipaksakan yang ujung - ujungnya merugikan diri sendiri dan orang lain
      - Untuk tanya - tanya silakan hub no yang tertera

      Harga ;
      - 1 ons Rp. 500,000
      - 5 ons Rp. 1.250,000
      - 1 kg Rp. 2.500,000
      - 5 kg Rp. 6,000,000
      - 10 kg Rp. 8.000,000
      - 15 kg Rp. 10.000,000
      (Harga bisa nego)

      Minat hub ;
      - 085256994981/081998328166
      -pin;578D97BE
      #.stock terbatas
      Siapa cepat dia dapat
      Bagi yg merasa sudah minat dan ingin transaksi pembelian dengan kami,
      Adapun cara yg kami sediakan:
      Dan bisa kami kirim melalui jasa pengiriman seperti:jne/tiki/kantor pos,
      jika barang sudah kami kirim,kami berikan no.resi pengiriman barang yang anda pesan,terimah kasih,,,Wassalam

      HATI-HATI Salah Org Nnti keTIPU....!!!!!!!!!

      Hapus
  2. wah, berarti bagian pas rekan2 sekar bumi ditolak kjri itu juga nyata, mba? isk, isk, isk.

    ngmg2 kira2 karakternya mb rie disitu mirip yg mana y? mirip etik mungkin y? hmmm. :)

    BalasHapus
  3. ok, saya mengerti maksud cerita ini tentang patriotism tetapi its a bit too much. di negara manapun kalau sekelompok orang mengadakan upacara di tempat terbuka tanpa ijin pasti akan di usir. sorry, this is a fact. bagi saya ceritanya lebih keren kalau mereka nyelundup ke konsulat/embassy dan hijack upacara dengan mendeklarasikan hak pekerja indonesia yg terlunta-lunta. atau sesuatu yg simpel tetapi bermakna.

    BalasHapus
  4. @yuli, enggak mau ngoyo ah...masih perlu belajar lagi...

    @chus, itu kisah nyata tapi saya tidak termasuk dalam adegan itu, karena saat itu saya belum menjadi anggota organisasi.

    @anonim, terimakasih masukannya. Perjuangannya untuk eyel-eyelan dengan petugas lapangan itu yang menurut saya membuatnya menarik. Nah kalau dibanting alur jadi penyelundup itu yang susah, faktanya untuk masuk ke lapangan upacara kedutaan harus melewati beberapa pemeriksaan dan penggeledahan juga ada kode etik berpakaian. salam.

    BalasHapus
  5. kedutaan kok dikriminatif gitu ya Mbak? Andai fenomena ini ditangkap media di tengah gegap gempita perayaan 17 Agustus lalu

    BalasHapus
  6. wach.... salut saya dengan perjuangan kalian, yang jauh dari negara kita yang tercinta ini.

    BalasHapus
  7. Teruslah berkarya mba,,,dengan ngeblog ada juga yang bisa dapet duit mba nih contohnya http://seotoolsoft.blogspot.com/2014/02/tanpa-seo-blogger-ini-meraup-300-juta.html

    BalasHapus
  8. oh begitu ya cara nulis skrip film ? aku baru tau :) makasih ya ...

    BalasHapus
  9. assalamualaikum wr,wb AKI… saya Siti Di Arab Saudi
    mengucapkan banyak2 terima kasih kepada AKI WALI SONGO
    atas nomor togelnya yang kemarin AKI berikan yaitu
    "6053" alhamdulillah ternyata itu benar2 tembus AKI
    dan berkat bantuan AKI WALI SONGO saya bisa melunasi
    semua hutan2 orang tua saya yang ada di BANK BRI
    dan bukan hanya itu AKI alhamdulillah sekarang saya
    sudah bisa bermodal sedikit untuk mencukupi kebutuhan
    keluarga saya sehari2.itu semua berkat bantuan AKI
    WALI SONGO sekali lagi makasih banyak yah AKI…
    yang ingin merubah nasib seperti saya hubungi AKI
    WALI SONGO di nomor 0853-8257-2444 dijamin
    100% tembus atau silahkan buktikan sendiri









    assalamualaikum wr,wb AKI… saya Siti Di Arab Saudi
    mengucapkan banyak2 terima kasih kepada AKI WALI SONGO
    atas nomor togelnya yang kemarin AKI berikan yaitu
    "6053" alhamdulillah ternyata itu benar2 tembus AKI
    dan berkat bantuan AKI WALI SONGO saya bisa melunasi
    semua hutan2 orang tua saya yang ada di BANK BRI
    dan bukan hanya itu AKI alhamdulillah sekarang saya
    sudah bisa bermodal sedikit untuk mencukupi kebutuhan
    keluarga saya sehari2.itu semua berkat bantuan AKI
    WALI SONGO sekali lagi makasih banyak yah AKI…
    yang ingin merubah nasib seperti saya hubungi AKI
    WALI SONGO di nomor 0853-8257-2444 dijamin
    100% tembus atau silahkan buktikan sendiri

    BalasHapus
  10. SAYA TRI SULASTRI DARI TKW HONGKONG<<<<<


    ASSALAMUALAIKUM WR.WB..ingin berbagi cerita kepada anda semua
    bahwa saya yg dulunya cuma seorang TKW di HONGKONG jadi pembantu rumah tangga
    yang gajinya tidak mencukupi keluarga dikampun,jadi TKW itu sangat menderita
    dan disuatu hari saya duduk2 buka internet dan tidak disengaja saya melihat komentar orang
    tentang ( MBAH GEDE ) dan katanya bisa membantu orang untuk memberikan nomor yg betul betul
    tembus.... dan kebetulan juga saya sering pasan nomor di HONGKONG,akhirnya
    saya coba untuk menhubungi ( MBAH GEDE ) dan ALHAMDULILLAH beliau mau membantu saya
    untuk memberikan nomor,dan nomor yg diberikan ( MBAH GEDE ) meman betul2 terbukti tembus
    dan saya sangat bersyukur berkat bantuan ( MBAH GEDE ) kini saya bisa pulang ke INDONESIA
    untuk buka usaha sendiri,,munkin saya tidak bisa membalas budi baik ( MBAH GEDE )
    makasih yaa MBAH dan bagi teman2 yg menjadi TKW atau TKI seperti saya
    bila butuh bantuan hubungi saja ( MBAH GEDE ) DI: <<085281586838>>
    insya ALLAH beliau akan membantu anda.Ini benar benar kisah nyata dari saya
    seorang TKW..di HongKong




    Trimakasih yg punya room





























    SAYA SRI WAHYUNI DARI CILACAP ( JATENG ) <<<<<






    Aslamu alaikum wr wb..
    Bismillahirrahamaninrahim,,senang sekali saya bisa menulis
    dan berbagi kepada teman2 melalui room ini,
    sebelumnya dulu saya adalah seorang pengusaha dibidang property rumah tangga
    dan mencapai kesuksesan yang luar biasa, mobil rumah dan fasilitas lain sudah saya miliki,
    namun namanya cobaan saya sangat percaya kepada semua orang,
    hingga suaatu saat saya ditipu dengan teman saya sendiri dan membawa semua yang saya punya,
    akhirnya saya menanggung hutang ke pelanggan-pelanggan saya totalnya 470 juta dan di bank
    totalnya 600 juta
    saya sudah stress dan hampir bunuh diri anak saya 3 orang masih sekolah di SMP / SMA,
    dan juga anak sementarah kuliah,DAN SUAMI saya pergi entah kemana dan meninggalkan saya
    dan anaka-naknya ditengah tagihan hutang yang menumpuk,
    demi makan sehari hari saya terpaksa jual nasi bungkus keliling dan kue,
    ditengah himpitan ekonomi seperti ini saya bertemu dengan seorang teman
    dan bercerita kepadanya, Alhamdulilah beliau memberikan saran kepada saya.
    dulu katanya dia juga seperti saya setelah bergabung dengan ( MBAH GEDE )
    hidupnya kembali sukses,
    awalnya saya ragu dan tidak percaya tapi selama satu minggu saya berpikir
    dan melihat langsung hasilnya, `
    saya akhirnya bergabung dan menghubungi ( MBAH GEDE ) di No <<085281586838>>
    Semua petunjuk ( MBAH GEDE ) saya ikuti dan hanya 3 hari Astagfirullahallazim,

    Kirim Foto anda
    Alhamdulilah Demi AllAH,saya dan anak saya,
    5M yang saya minta benar benar ada di tangan saya,
    semua utang saya lunas dan sisanya buat modal usaha,
    kini saya kembali sukses terimaksih ( MBAH GEDE ) saya tidak akan melupakan jasa MBAH.
    JIKA TEMAN TEMAN BERMINAT, YAKIN DAN PERCAYA INSYA ALLAH,
    SAYA SUDAH BUKTIKAN DEMI ALLAH SILAHKAN HUB ( MBAH GEDE )
    DI NO <<085281586838>>


    ((((((((((((DANA GHAIB)))))))))))))))))
    Pesugihan Instant 5 MILYAR
    Mulai tahun ini Kami dari padepokan mengadakan program pesugihan Instant tanpa tumbal,
    serta tanpa resiko. Program ini kami khususkan bagi para pasien yang membutuhan modal usaha yang cukup besar,
    Hutang yang menumpuk Adapun ketentuan mengikuti program ini adalah sebagai berikut :
    1:Masalah Ekonomi
    2:Ingin membuka usaha dengan Modal diatas 1 Milyar
    dll

    Syarat :
    Usia Minimal 21 Tahun
    Suci lahir dan batin (wanita tidak boleh mengikuti program ini pada saat datang bulan)
    Harus memiliki Kamar Kosong di rumah anda



    !!!!DAN APAPUN MASALAH ANDA, SILAHKAN SAJA ANDA CERITA!!!!

    ASSALAMUALAIKUM


    BalasHapus

Matur suwun wis gelem melu umuk...